• Redaksi
  • Kirim Tulisan
Monday, January 5, 2026
  • Login
Hipotesa
  • Berita
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
    • Politik
  • Liputan Khusus
  • Opini
  • Tokoh Inspirasi
  • Islamika
  • Ekonomi dan Bisnis
No Result
View All Result
Hipotesa
No Result
View All Result
Home Berita

Kritik HMI atas Kinerja BIN Dibawah Kepemimpinan BG Dinilai Kurang Optimal

Redaksi by Redaksi
May 22, 2021
in Berita
0
27
SHARES
814
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Jakarta, hipotesa.id – Wasekjen Eksternal PB HMI, Yaser Hatim menilai jika kepemimpinan Budi Gunawan sebagai kepala Badan Intelijen Negara, atau yang disingkat dengan sebutan BIN dinilai belum maksimal baik peran maupun fungsinya.

Hal ini dapat terlihat dari berbagai kejadian yang seolah tanpa adanya pencegahan, padahal lembaga pemerintah non kementerian tersebut memiliki wewenang untuk penyadapan, pemeriksaan dan penggalian informasi awal.

Baca Juga

FORWARD Agendakan Purnama Budaya, Diskusi Bulanan di Rumah Dinas Wali Kota Cilegon

December 30, 2025

PMII Mengecam Keras Sikap Arogan Ketua DPD KNPI Kota Cilegon

December 9, 2025

“Semenjak tahun 2016 bulan september sampai sekarang, BIN dibawah kepemimpinan Budi Gunawan belum mengoptimalkan peran dan fungsinya. Sehinnga, banyak kejadian yang mengancam keutuhan NKRI. Mulai dari pengeboman tempat ibadah yang dilakukan dalam momentum tertentu,” kata Yaser, dari rilis yang diterima hipotesa.id. Sabtu (22/5/2021).

Kembali ia merunutkan kejadian fatal pernah terjadi akibat kelalaian dari kinerja BIN. Seperti penusukan pejabat menteri oleh oknum teroris hingga yang terbaru, penembakan Kabinda oleh oknum KKB Papua.

“Penusukan pejabat menteri dan penembakan Kabinda merupakan bukti lemahnya BIN,” ujarnya.

Oleh karena itu, ia menilai BIN dibawah kepemimpinan BG telah menunjukkan lemahnya keamanan dan kedaulatan nasional dimata asing.

“Maka dari itu sudah sewajarnya presiden jokowi segera evaluasi kinerja BIN dibawah kepemimpinan BG karena kurang optimalnya peran dan fungsinya dalam menjaga marwah negara,” tegasnya.

“Sudah layak dilakukan penyegaran kepemimpinan BIN,” sambungnya.

Untuk diketahui, fungsi dan tugas BIN adalah melaksanakan tugas pemerintahan di bidang intelijen dalam menjaga keamanan negara dan dipimpin oleh kepala yang berada dibawah dan bertanggung jawab kepada presiden.

Kewenangan BIN dapat melakukan berbagai hal, seperti penyadapan, pemeriksaan aliran dana, penggalian informasi terhadap sasaran terkait dengan kegiatan yang mengancam kepentingan dan keamanan nasional yang terdiri dari ideologi, politik, ekonomi, sosial, budaya, pertahanan dan keamanan, dan sektor kehidupan masyarakat lainnya. (***/B_S)

Previous Post

Agresi Israel Terhadap Palestina Lebih Dari Persoalan Theologis

Next Post

Satpol-PP Kota Serang Kecewa Tidak Masuk Dalam Kuota PPPK

Related Posts

Berita

FORWARD Agendakan Purnama Budaya, Diskusi Bulanan di Rumah Dinas Wali Kota Cilegon

December 30, 2025
Berita

PMII Mengecam Keras Sikap Arogan Ketua DPD KNPI Kota Cilegon

December 9, 2025
Berita

Layangkan Kritik Keras, IMC Sebut Slogan “KNPI Satu” Hanya Omong Kosong

December 7, 2025
Berita

Gen Cilegon Ajak Generasi Muda Mengenal Perjuangan Ki Wasyid dalam Acara “Ngababad Tanah Baja”

November 30, 2025
Berita

Nahkodai PMI Ciwandan, Cecep Irfanudin Ajak PMI Lakukan Tranformasi Gerakan

November 17, 2025
Berita

JAM Center Indonesia dan Pemuda Pancasila Gagas Ekonomi Kerakyatan Modern Berbasis Desa

October 29, 2025
Next Post

Satpol-PP Kota Serang Kecewa Tidak Masuk Dalam Kuota PPPK

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Rame Banget!

  • Seburuk-Buruk Ulama adalah Ulama yang Mengunjungi Penguasa, Benarkah Demikian?

    213 shares
    Share 38 Tweet 24
  • Sejarah Singkat Pasukan Elit Gajah Mada, Bhayangkara, dan Peringatan 1 Juni

    112 shares
    Share 45 Tweet 28
  • Berburu Takjil Enak di Kota Cilegon

    146 shares
    Share 58 Tweet 37
  • KH. Embay Dukung Kejati Usut Tuntas Korupsi Hibah Ponpes

    34 shares
    Share 12 Tweet 7
  • Potret Pemulung di TPSA Bagendung

    116 shares
    Share 46 Tweet 29
  • Redaksi
  • Kirim Tulisan
© 2022 Hipotesa - Diproduksi by hipotesa.

No Result
View All Result
  • Berita
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
    • Politik
  • Liputan Khusus
  • Opini
  • Tokoh Inspirasi
  • Islamika
  • Ekonomi dan Bisnis

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In