• Redaksi
  • Kirim Tulisan
Monday, January 26, 2026
  • Login
Hipotesa
  • Berita
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
    • Politik
  • Liputan Khusus
  • Opini
  • Tokoh Inspirasi
  • Islamika
  • Ekonomi dan Bisnis
No Result
View All Result
Hipotesa
No Result
View All Result
Home Berita

Korpres KAHMI Kota Serang Beberkan karakter Social Entrepreneur

Redaksi by Redaksi
September 20, 2021
in Berita
0
27
SHARES
803
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Serang, hipotesa.id – Koordinator Presidium (Korpres) Korps Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Kota Serang, Eka Julaiha, menjelaskan Karakter Social entrepreneur untuk merespon disrupsi saat ini.

Hal tersebut disampaikan melalui Webinar yang diselenggarakan oleh Korps HMI-Wati (Kohati) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Serang, pada Minggu (19/9/2021)

Baca Juga

Jalan Rusak Parah Diduga Akibat Proyek Bang Andra, Warga Kampung Nambo Geruduk KP3B Tuntut Tanggung Jawab Gubernur dan Kontraktor

January 8, 2026

Kombes Sigit Haryono Jabat Dirreskrimum Polda NTT, Bawa Pengalaman Eks Penyidik KPK

January 7, 2026

“Ada beberapa ciri karakter social entrepreneur diantaranya adalah, pantang menyerah atau ketangguhan, kemudian inovatif, dan salah satunya adanya empati,” ujarnya.

Masuk ke arah gerak milenial, lanjutnya, dalam hal ini milenial kohati untuk bagaimana dapat merespon disrupsi harus memiliki beberapa kecerdasan karakter.

“Kita harus menjadi manusia yg visioner, manusia pembelajar, agille learner. Istilah agiller learner artinya belajar cepat, belajar tangkas,” ungkapnya

“Tidak semata belajar. Tetapi kita akan bekejaran dengan situasi global yang tidak bisa kita hanya belajar tetapi belajar nya cepat dan tangkas kalau tidak begitu kita akan ketinggalan,” tambahnya

Ia menyebutkan, karakter ang juga perlu dimiliki adalah digital leadership, kolaboratif, problem solver dan komunikatif juga bagian dari kecerdasan yang harus kita miliki.

“Kemudian, kecerdasan data kalau dalam bisnis misalkan ada ungkapan no data no bisnis, tidak ada data tidak ada bisnis. memilik kecerdasan data dan itu bagian yg tidak boleh kita abaikan,” ujarnya

Sementara itu, Sekretaris Umum Kohati Cabang Serang, Amalia Choriunnisa, menyebutan pasca webinar ini, pengurus Kohati Cabang Serang akan mengadakan followup lebih serius.

“Agar kader-kader Kohati mampu melihat peluang usaha apalagi di masa era new normal. Berdasarkan tema yang diangkat, Kohati Cabang Serang memang butuh wadah serius dibidang kewirausahaan,” katanya

“Apalagi, Kohati sebagai social human harus mampu hidup dilingkup social entrepreneurship untuk mengatasi masalah sosial menjadi masalah usaha demi kestabilan roda organisasi,” tutupnya.

 

Reporter: RPS

Tags: HMIKohatiWebinar
Previous Post

Peringati Hari Perhubungan Nasional, Dishub Kota Cilegon Berikan Santunan Anak Yatim

Next Post

Resmikan HSM 2 KS, Presiden Jokowi: Kualitas Produk Kita Tidak Kalah Dengan Produk Luar Negeri

Related Posts

Berita

Jalan Rusak Parah Diduga Akibat Proyek Bang Andra, Warga Kampung Nambo Geruduk KP3B Tuntut Tanggung Jawab Gubernur dan Kontraktor

January 8, 2026
Berita

Kombes Sigit Haryono Jabat Dirreskrimum Polda NTT, Bawa Pengalaman Eks Penyidik KPK

January 7, 2026
Berita

Dukungan Total Suporter untuk Kemenangan Adhyaksa FC Taklukan Garudayaksa di Laga Lanjutan Liga 2 Indonesia

January 6, 2026
Berita

FORWARD Agendakan Purnama Budaya, Diskusi Bulanan di Rumah Dinas Wali Kota Cilegon

December 30, 2025
Berita

PMII Mengecam Keras Sikap Arogan Ketua DPD KNPI Kota Cilegon

December 9, 2025
Berita

Layangkan Kritik Keras, IMC Sebut Slogan “KNPI Satu” Hanya Omong Kosong

December 7, 2025
Next Post

Resmikan HSM 2 KS, Presiden Jokowi: Kualitas Produk Kita Tidak Kalah Dengan Produk Luar Negeri

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Rame Banget!

  • Lima Gaya Bercinta Ala Kamasutra

    45 shares
    Share 34 Tweet 22
  • Pertamina Bangun Posyandu, untuk Tingkatkan Kesehatan Warga Gerem

    37 shares
    Share 14 Tweet 9
  • Cetak Generasi Islami, Risma As Salam Gelar Ikhtifalan untuk Melatih Mental Anak-Anak

    34 shares
    Share 8 Tweet 5
  • Hidup Tanpa Cinta: Sebuah Kehancuran atau Keindahan

    21 shares
    Share 34 Tweet 21
  • Kombes Sigit Haryono Jabat Dirreskrimum Polda NTT, Bawa Pengalaman Eks Penyidik KPK

    105 shares
    Share 42 Tweet 26
  • Redaksi
  • Kirim Tulisan
© 2022 Hipotesa - Diproduksi by hipotesa.

No Result
View All Result
  • Berita
    • Pendidikan
    • Pemerintahan
    • Politik
  • Liputan Khusus
  • Opini
  • Tokoh Inspirasi
  • Islamika
  • Ekonomi dan Bisnis

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In